Apa itu Tax Amnesty dan Dampaknya bagi Wajib Pajak Indonesia

Tax amnesty atau pengampunan pajak kembali menjadi topik hangat setelah masuk dalam Program Legislasi Nasional (Prolegnas) 2025. Program yang pernah sukses dilaksanakan pada tahun 2016-2017 ini berhasil menghimpun deklarasi harta sebesar Rp4.865 triliun dengan uang tebusan sebesar Rp114 triliun. Kini, pemerintah berencana menggulirkan kembali kebijakan strategis ini untuk mengoptimalkan penerimaan negara. 1. Pengertian dan Mekanisme […]
